Masih bahas tentang HTML nih sobat bloger, karena masih di awal pertemuan, nantinya pasti bakal banyak posting tentang bahasa pemrograman web yang lain. Hari ini gua mau share tentang yang namanya "Tag dan Atribut Tag" untuk lebi jelasnya dan tanpa buang waktu, yuk baca..
Dalam pembuatan dokumen HTML
Rabu, 19 September 2012
Minggu, 16 September 2012
KONSEP PEMROGRAMAN WEB
Web merupakan
fasilitas hypertext untuk menampilkan data berupa teks, gambar, suara, animasi, dan data
multimedia lainnya. Jika anda ingin meguasai web maka anda perlu mengenal apa itu bahasa HTML dan PHP. HTML merupakan bahasa pemrogrman
web yang merupakan kategori script client side sedangkan PHP merupakan salah
satu script (perintah-perintah program) server side yang sangat populer diterapkan
dalam sebuah web. Web dapat menjadi alat untuk mempromosikan suatu produk maupun diri kita
sendiri jika ingin terkenal lewat web. Web mengalami
perkembangan yang sangat pesat dewasa ini mulai dari situs web e-commerce sampai web
non-profit. Situs/web dapat dikategorikan menjadi dua yaitu
Langganan:
Postingan (Atom)